Sinopsis Film Midsommar (2019)


Sinopsis Film Midsommar (2019) - Film Midsommar (2019) merupakan film bergenre drama yang di balut dengan horror yang amat mencekam, film ini berawal dari cerita pasangan muda mudi yang berencana untuk menunjungi sebuah desa yang ada di Swedia, yang Mana desa tersebut sangan jauh dari keramaian dunia luar.

Bisa dikatakan jika desa tersebut benar-bernar terisolasi dari dunia luar, sehingga jarang sekali orang-orang yang mengujungi tempat tersebut. Sepasang kekasih mengajak pacarnya berlibur musim panas, dan menetap di desa tersebut. Dimana ada festival 9 hari yang hanya berlangsung setiap 90tahun sekali. selama liburan, mereka menemukan hal yang unik di desa tersebut.

Dan mereka pun mengikuti festival dan tradisi yang dilakukan oleh desa tersebut. Namun setelah mengikuti tradisi, sang kekasih wanita teringat masa lalunya yang menyebabkan trauma kematian kedua orang tuanya. awalnya tampak menyenangkan namu dengan cepat suasana berubah sanat menegangkan dan penuh dengan kekerasan.

Banyak hal yang tidak dapat dijelaskan dengan akal sehat maupun logika dari berbagai kejadian yang mereka harus alami yang berkaitan dengan tradisi tersebut. Bagaimana akhir lirab yang mereka lakukan? misteri apa yang tersimpan di yang ada didalam desa tersebut ? nantikan jawabanya hanya di film Midsommar yang akan tayang segera di bioskop-bioskop anda.

 www.gol333.com
Film ini di bintangi oleh artis-artis ternama seperti Florence Fugh yang memerankan sebagai Dani, Will Poulter yang memerankan sebagai Josh, William Jackson Harper yang memerankan sebagai Mark, Jack Reynor yang memerankan sebagai Christian,  Vihelm Blomgren yang memerankan sebagai Pelle, Archie Madekwe yang memerankan sebagai Simon, Ellora Tochia yang memerankan sebagai Connie, dan masih banyak lainnya. Film yang dipoduksi oleh Parts & Labor dan B-Reel Films yang akan rilis pada tanggal 3 July 2019. Sebagai sutradara dan penulis naskah Scenario, film ini menggrate Air menggate Air Raster dan diproduseri oleh Lars Knudsen.

Sinopsis

Mahasiswi Dani Ardor trauma setelah saudari perempuannya, Terri, bunuh diri dan membunuh orang tua mereka dengan menggunakan karbomonoksida di rumahnya. Insiden itu membuat hubungan Dani dengan pacarnya, Christian Hughes, mahasiswa pascasarjana antropologi, menjadi tegang. Mereka saling menjauh secara emosional.

Dani mengetahui bahwa Christian dan teman-temannya, Mark dan Josh diundang oleh teman Swedia mereka, Pelle, untuk menghadiri perayaan pertengahan musim panas di komunitas leluhur Pelle, Hårga, di Hälsingland.

Perayaan ini hanya terjadi dalam 90 tahun. Christian belum memberitahu Dani tentang perjalanan itu. keduanya berdebat. Dalam upaya untuk memperbaiki keadan, Christian dengan enggan mengundang Dani untuk ikut. Kelompok itu terbang ke Swedia dan tiba di komune. Mereka bertemu Simon dan Connie, pasangan dari inggris yang di undang oleh ingemar, saudara pelle.

Situasi menjadi mengerikan karena ada obat penenang, halusinasi dengan Terri dan adayanya kematian demi kematian.

Baca juga


Jenis film:  Drama, Horror, Mystery
Sutradara: Ari Aster
Produser: Lars Knudsen, Patrik Andersson
Penulis: Ari Aster
Pemain: Florence Pugh, Jack Reynor, William Jackson Harper, Vilhelm Blomgren, Will Poulter
Produksi: Square Peg, B-Reel Films
Distributor: A24 (AS), Nordisk Film (Swedia)
Tanggal rilis: 3 Juli 2019 (AS), 10 Juli 2019 (Swedia)
Durasi film: 147 menit

Trailer


0 komentar:

Posting Komentar

Agen SBO Online